Tindakan terapi pasien
yang menderita nyeri pinggang kronis akibat syaraf kejepit.
Berikut ini data-status
pasien :
Laki-laki, Usia 42 tahun
Asal Lampung Utara
Pekerjaan Petani
TB/BB 168/75 tensi
120/86
Keluhan Pasien :
- Rasa sakit/nyeri yang sangat pada pinggang dan merambat
hingga punggung dan kedua kaki
- BAK dan BAB terganggu (tidak lancar)
- Kadang merasakan demam
- Kedua kaki sering kesemutan
- Sulit tidur (karena menahan rasa sakit)
- Keluhan ini telah dirasakan lebih dari 6 bulan.
Riwayat penyakit medis :
-
Pengamatan : Air muka pasien terlihat menahan rasa sakit
Diagnosa : Sakit
pinggang disebabkan karena mengangkat beban berat yang kemudian mengganggu
syaraf tulang belakang dan organ kandung kemih
Setelah dilakukan
terapi, pasien merasakan rasa sakitnya berkurang, BAK/BAB terasa lancar otot
dan staraf tulang belakang terasa nyaman dan bisa tidur dengan nyenyak.
tindakan terapi pada
tahap awal diulangi per 3 hari (bertahap) dengan tujuan memastikan respon
syaraf tulang belakang sekaligus mencegah kekambuhan dimana keluhan ini sudah
cukup lama dan tentunya berpengaruh pada struktur syaraf tersebut.
Adapun detail tindakan
terapi yang telah dilakukan untuk pasien meliputi :
- Totok Syaraf
- Bekam
- Akupresur
detail tindakan sengaja
kami pisah per-halaman bertujuan untuk mempermudah mendapatkan informasi bagi
pasien dan kelurga pasien, serta sebagai bahan pembelajaran rekan-rekan
terapis.
ALAMAT PRAKTEK :
Cikarang
Perum Puri Cikarang Asri Blok H9 No 27
Jl Jagawana Raya
Sukarukun - Sukatani - Pilar
Pondok Gede - Bekasi
Jl. Komplek Al, Jati makmur, Pondok Gede
Info dan konsultasi : 0812 81073590 (Danu)
Melayani Terapi panggilan ke rumah atau kantor anda.
Melayani Terapi panggilan ke rumah atau kantor anda.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar